Banyak orang yang melakukan perjalanan wisata bersama keluarga dengan tujuan untuk menikmati keindahan destinasi, Jeda dari kesibukan hingga mengisi liburan. Banyaknya manfaat wisata membuat tidak sedikit orang yang menyediakan budget khusus. Tidak sedikit juga yang menggunakan fasilitas Paylater untuk keperluan biaya tersebut.
Cara aktifkan Paylater yang mudah bisa membantu untuk menyiapkan dana yang dibutuhkan selama perjalanan tersebut. Itinerary atau merencanakan perjalanan, termasuk waktu, tujuan, kegiatan selama di lokasi yang dituju, beserta perkiraan biayanya sangat penting. Dengan demikian kamu bisa mengoptimalkan perjalanan tersebut dan menggunakan anggaran secara lebih bijaksana.
Mengenal Apa itu Itinerary?
Itinerary adalah daftar rencana kegiatan, termasuk biaya dan aktivitas yang akan dilakukan selama perjalanan tersebut. Dengan adanya daftar kegiatan maupun anggaran, harapannya liburan tersebut menjadi lebih terencana dan menyenangkan. Paylater yang banyak disediakan oleh perusahaan keuangan bisa menjadi alternatif untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan dana.
Kamu perlu mengetahui cara aktifkan Paylater dan bisa menggunakannya untuk membiayai perjalanan wisata tersebut. Menyusun itinerary sangat penting untuk meminimalkan kendala yang mungkin terjadi selama liburan, seperti bingung mau kemana dan akan melakukan kegiatan apa selama berlibur. Dengan demikian waktu yang tersedia bisa dimanfaatkan secara lebih maksimal.
Begitu juga dengan keuangan, adanya budget yang sudah disusun dapat membantu mengontrol pengeluaran. Kebutuhan setelah berlibur pasti masih banyak. Jangan sampai karena salah dalam menggunakan uang, membuat kondisi finansial bermasalah, seperti tidak bisa terpenuhinya kebutuhan yang penting karena kehabisan uang.
Itinerary akan membantu kamu untuk lebih bijaksana dalam menggunakan uang dan waktu selama berlibur. Dengan demikian, kamu bisa mendapatkan manfaat dari liburan tanpa ada beban masalah karena kehabisan uang. Jika saat akan melakukan wisata, uang yang dibutuhkan belum terkumpul, kamu bisa memanfaatkan fasilitas yang tersedia di Paylater.
Tips Mudah Menyusun Itinerary Agar Liburanmu Terkendali
Kemampuan dalam menyusun itinerary sangat penting bagi kamu yang suka melakukan perjalanan wisata. Jangan sampai kegiatan yang menyenangkan ini menimbulkan masalah karena kurangnya perencanaan.
Jika kamu melakukan perjalanan wisata bersama teman atau rombongan, pastikan mereka semua terlibat dalam penyusunan itinerary. Dengan demikian tidak ada yang merasa keinginannya tidak diakomodir atau terpaksa menjalankan rencana tersebut. Beberapa tips berikut bisa kamu lakukan saat menyusun itinerary.
1. Tentukan tujuan
Langkah pertama dalam menyusun itinerary adalah menentukan kemana tujuan perjalanan wisata tersebut. Hal ini berkaitan dengan keinginan, waktu dan dana yang tersedia. Jika kamu hanya mempunyai sedikit waktu, tentu sebaiknya memilih destinasi yang jaraknya tidak jauh dari rumah.
Dengan demikian waktu yang terbatas tersebut tidak banyak terbuang untuk perjalanan, sehingga bisa menikmati destinasi lebih lama. Untuk memilih tujuan, kamu juga bisa mempertimbangkan keinginan, apakah lebih suka wisata alam, modern atau jenis lainnya.
2. Pastikan waktu perjalanan tersebut
Tidak sedikit orang yang bingung, ketika mempunyai waktu untuk berlibur, tetapi ternyata dana yang dibutuhkan belum siap. Jika terjadi kasus seperti ini, kamu bisa memanfaatkan cara aktifkan Paylater yang mudah sebagai solusi. Jadi kamu tidak perlu mengundur waktu perjalanan wisata karena masalah dana.
Namun, sebelum menentukan waktu yang tepat untuk berwisata, kamu perlu melihat agenda yang lainnya, apakah ada yang berbenturan dengan pilihan waktu tersebut. Jangan sampai tidak bisa menikmati perjalanan wisata dengan nyaman karena terganggu dengan agenda atau pekerjaan yang belum selesai dikerjakan.
3. Pilih transportasi yang sesuai
Selanjutnya, pastikan memilih transportasi yang sesuai. Sebelum memutuskan apakah akan menggunakan kendaraan pribadi, pesawat atau kereta, pertimbangkan jarak lokasi dengan ketersediaan transportasi umum yang ada. Jika memilih menggunakan kereta, pastikan dari stasiun ke destinasi tidak membutuhkan waktu lama dan tersedia transportasi yang memadai.
Dalam menentukan jenis transportasi yang akan digunakan, alokasi dana yang disiapkan sangat berpengaruh. Namun saat ini, untuk memenuhi kebutuhan tersebut semakin mudah dan fleksibel karena bisa menggunakan Paylater.
Selain transportasi, dimana akan menginap juga perlu direncanakan. Pastikan kamu melakukan reservasi terlebih dulu untuk mendapatkan kepastian ketersediaan kamar yang dibutuhkan. Sesuaikan jenis kamar dan lokasi menginap dengan anggaran yang tersedia.
4.Susun anggaran
Banyak yang kurang bijaksana dalam menyusun anggaran untuk perjalanan wisata sehingga menjadi boros. Sedangkan saat ini banyak objek wisata dan alternatif akomodasi yang lebih ekonomis. Agar kamu tidak mengalami masalah keuangan setelah berwisata, susun anggaran dengan tepat.
Kamu bisa menggunakan berbagai fasilitas yang disediakan oleh bank dalam memenuhi kebutuhan dana tersebut. Apalagi saat ini banyak perusahaan keuangan yang melakukan inovasi produk, seperti menyediakan Paylater untuk kemudahan nasabahnya.
Kemudahan cara aktifkan Paylater dan fasilitas yang tersedia bisa menjadi solusi untuk memenuhi kebutuhan dana selama perjalanan tersebut. Kebutuhan biaya perjalanan wisata bisa segera terpenuhi begitu kamu membutuhkannya.
Manfaatkan Bank Digital Paylater Agar Traveling Kamu Aman
Memilih Fitur Paylater Kartu Kredit harus selektif agar bisa mendapatkan manfaat secara maksimal, seperti dari digibank by DBS. Bank DBS memberikan kemudahan bagi kamu yang ingin melakukan traveling dan membutuhkan dana untuk membeli tiket, membayar penginapan atau pengeluaran lainnya.
Karena cara aktifkan Paylater kartu kredit dari digibank by DBS sangat mudah, kamu tidak perlu khawatir pengajuan gagal. Digital banking dari digibank by DBS ini bisa digunakan kapan saja ketika kamu membutuhkan dana untuk berwisata maupun keperluan lainnya karena ada fitur Paylater kartu kredit yang bisa kamu manfaatkan selama 24/7.
Jadi, bisa dipastikan liburanmu tetap aman. Fitur transaksi yang lengkap, aman dan mudah, tentu membuatmu tidak perlu berpikir lama untuk mengajukan pinjaman. Apalagi fitur Paylater kartu kredit memberikan penawaran menarik, seperti cicilan 0% dengan beberapa pilihan tenor, yaitu 3 bulan, 24 bulan dan 60 bulan.
Tunggu apalagi? Segera manfaatkan fitur Paylater kartu kredit digibank by DBS sekarang juga. Kamu juga bisa cari tahu produk digibank by DBS lainnya di sini.
Memang menyusun itinerary itu sangat penting ya agar bisa lebih mudah pada saat traveling
BalasHapusTernyata itinerary ini sangat berperan penting ya ketika hendak liburan
BalasHapusTernyata menyusun itinerary ini bisa lebih mudah jika menggunakan Paylater ya
BalasHapusBanyak banget memang ya manfaat ketika menggunakan Paylater ini. Saya jadi pingin juga nih hehe
BalasHapusBermanfaat banget nih, Kak tipsnya. Bisa saya coba ketika hendak membuat itinerary
BalasHapus